Cara Mengatasi anak yang Menangis Dikelas - kelakuan anak dalam kelas tentu sangat beragam baik dalam tingkah laku maupun perbuatan, salah satu yang terjadi yaitu masalah nangis dikelas, pada dasar anak ketika nangis tentu mempunyai penyebab tersendiri seperti berantem dengan teman, jail dengan teman dll.
Nah pada kesempatan kali ini admin akan coba mengucurkan sedikit cerita tentang Cara Mengatasi anak yang Menangis Dikelas ulasannya berikut ini :
Dengan Merayu
Jika ada anak yang nangis dikelas yang pernah lakukan adalah dengan merayu anak tersebut namun tidak semudah merayu pujaan hati, coba lihat karakter anak tersebut bisa dirayu atau tidak. pada dasarnya anak akan mudah diam jika taat pada guru atau kita.
Membelikan hadiah
Jika dengan cara diatas tidak mempan cobalah untuk cara ini yaitu dengan membelikan hadiah yang tak seberapa misalnya dibelikan permen olipop dll. biasanya anak senang dengan sebuah hadiah. jika masih belum mempan mungkin ibu bapak mempunyai cara tersebut.
Semoga dengan Cara Mengatasi anak yang Menangis Dikelas bisa menambahkan infirasi dan wawasan kita semua. pada dasarnya anak mudah untuk diatasi tergantung kreatifitas kita dalam mendesain pendekatan kita terhadap anak tersebut.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Cara Mengatasi anak yang Menangis Dikelas"
Post a Comment